INGAT...!!!!Lakukan dengan Penuh Ketelitian, Jika terjadi Hal yang tidak di inginkan sepenuhnya menjadi resiko Anda...!!!
Masih membahas seputar cara flash smartphone, pada kesempatan kali ini saya akan memberikan cara melakukan flash pada smartphone blackberry z10 dengan mengunakan Autoloader.
Penyebab blackberry z10 kesayangan anda yang mengharuskan untuk di flash dan upgrading Os Blackberry di karenakan system nya yang lambat dan adanya aplikasi yang sering eror. dengan demikian disini saya akan memberikan tips cara mengatasinya yaitu dengan cara flash.
Nah buat sobat penguna setia smartphone blackberry yang ingin melakukan flash dan upgrading pada smartphone blackberry anda agar kembali normal, silahkan anda bisa melihat cara nya di bawah ini.
Bahan Flash Blackberry Z10
Sebelum anda melakukan proses flash pada smartphone blackberry z10 anda , silahkan anda persiapkan terlebih dahulu semua bahan-bahan yang di perlukan di link download di bawah:
- Download BlackBerry Link
- Download 1 Blackberry 10 Autoloaders BB Z10
- Download 2 Blackberry 10 Autoloaders BB Z10
Anda download sesuai dengan seri blackberry kalian, jika anda bingung seri bb anda coba anda lihat di belakang bb letaknya di bawah pada dudukan baterai bb kamu, nah disitulah letak seri bb dan tipe kamu.
Cara Flash Upgrade Blacberry Z10 Via Autoloader
- Pertama anda install blackberry link nya dahulu.
- Langkah berikutnya anda buka progeram BB link, lalu anda koneksikan bb ke komputer, pastikan bb dalam posisi mati sampai bb link nya sudah mendeteksi perangkat hanphone kamu. Labih jelasnya lihat gambar...
- Kalok sudah terdeteksi, kemudian anda buka Autoloaders yang tadi sudah kamu download. =>> klik kanan run as adminstrator
- Lalu akan muncul tampilan Commandpromp di desktop komputer , anda tunggu saja beberapa saat sampai proses flash nya berjjalan..
- Tunggu saja, karena proses flashing akan berjalan lumayan lama, kurang lebihnya 7 sampai 10 menit sampai selesai.
- Kalau sudah selesai anda lepas bb dari komputer.
- maka bb akan updating system, jika sudah selesai maka akan restart dengan otomatis dan booting pada layar utama wizard seting...selesaiii...
Itulah Tutorial Cara Flash Blackberry Z10 Mengunakan Autoloader. selamat mencoba dan semoga bermanfaat...
By Ajir Latunia
Sumber : PENDIDIKAN KOMPUTER
Comments
Post a Comment